Perspektif

Perspektif

Meskipun kondisi-kondisi ekonomi menunjukkan bahwa tuntutan akan samudra biru semakin meningkatkan ada keyakinan umum bahwa perusahaan yang mencoba bergerak melampaui ruang industri yang sudah ada akan memiliki peluang sukses lebih kecil. Bagaimana perusahaan bisa secara sistematis memaksimalkan kesempatan dan, pada saat yang … Read More

Meski mungkin terkesan jelas, kaitan media dan kuasa sebenarnya tidak mudah diurai dengan memadai, apalagi untuk tahu dampaknya pada hidup bersama kita. Yang kita tahu, makin banyak yang khawatir media dimanipulasi politisi demi meraih kuasa. Dengan Pemilu 2014 di depan mata, apa … Read More

Demokrasi kita tak lagi sama. Sejak era digital, ruang publik maya yang asyik terbuka di samping ruang public nyata yang formal. Ruang publik maya itu telah telah membiasakan kita lebih terbuka, toleran dinamis, dan fleksibel. Perubahan kebiasaan yang membawa warna baru dalam … Read More

Untuk bisa menempatkan level transformasi itu pada organisasi publik, pertama tentunya harus kita ubah asosiasi kita mengenai kata ‘business‘ yang melekat erat pada contoh-contoh di atas. Dalam konteks ini kata itu tidak harus berarti profit-motive activities, melainkan aktivitas umum yang dilakukan oleh … Read More

Hal yang secara konsisten membedakan pemenang dari pecundang dalam menciptakan samudra biru adalah pendekatan mereka atas strategi. Perusahaan yang terperangkap dalam samudra merah mengikuti pendekatan konvensional, yakni berlomba memenangi kompetisi dengan membangun posisi kokoh dalam tatanan industri yang ada. Kreator dari Samudra … Read More

Kerangka teoretis yang menjadi dasar diskusi ini merupakan hasil penelitian Venkatraman bersama bersama koleganya di MIT Sloan School of Management pada awal tahun 1990-an. Meskipun inspirasinya berasal dari dunia bisnis privat, namun saya percaya hal itu juga relevan bagi organisasi publik. Venkatraman … Read More