Mari kita mulai memperbandingkan kategori pertama bisnis agregator online, menjual produk fisik secara online, dengan kategori kedua, menjual produk digital secara online. Keduanya memiliki peluang-peluang Long Tail, tetapi kategori kedua mampu menjangkau kebagian Tail yang lebih jauh disbanding kategori pertama.
Pengecer-pengecer online produk ... Read More